APES, Pemuda Asal Sampang TERTANGKAP Saat Hendak MENCURI Lantaran DIPERGOKI Seorang Anak Berusia 7 Tahun
(560 Views) July 26, 2020 11:28 pm | Published by pimred | No commentSurabaya-SJN. Moch. Choirul Anam yang nekat melakukan pencurian terhadap salah satu Rumah Warga di Jl. Menanggal 1 Surabaya
Kejadian terjadi pada hari Minggu 26/07/2020, pukul 14.00 WIB. Saat itu anak korban bernisial K berusia 7 tahun memberitahukan kepada ibunya bahwa ada seorang PRIA yang tidak dikenal masuk ke dalam rumah lewati pintu belakang,
Saat itu korban sedang berada di rumah tetangga, dengan adanya pemberitahuan dari anaknya,
Maka korban bergegas meminta bantuan warga dan tetangga sekitar untuk mengamankan pelaku yang sedang berada di dalam rumah korban
Seketika itu juga warga setempat langsung mengepung rumah korban dan berhasil menangkap pelaku untuk diamankan dan hampir jadi amuk masa.
Dikarenakan masa yang semakin banyak dan BRINGAS pelaku yang di ketahui bernama Moch. Choirul Umam, 31 tahun, asal Desa OMBEN Kabupaten Sampang Madura ini selanjutnya diserahkan ke petugas Polsek Gayungan, serta dilakukan olah TKP (tempat kejadian perkara) di dan visum di RS. Bhayangkara POLDA Jawa Timur untuk mendapatkan perawatan medis akibat Amuk Massa
Untuk melakukan pendalaman terhadap pelaku, dengan kemungkinan di TKP lain Polsek Jajaran Polrestabes Surabaya, hingga saat ini tersangka belum dapat dilakukan pemeriksaan yang masih dalam perawatan medis namun yang pasti PELAKU akan dijerat dengan pasal 53 jo 362 KUHP. jib
Notice: Trying to access array offset on value of type bool in /home/u3281444/public_html/suarajatim.news/wp-content/themes/magazimple1.0dev/addthis.php on line 4
No comment for APES, Pemuda Asal Sampang TERTANGKAP Saat Hendak MENCURI Lantaran DIPERGOKI Seorang Anak Berusia 7 Tahun