Menu Click to open Menus
TRENDING
Home » Hukrim » Dana Insentif Non PNS Pendamping PLKB Di Pertanyakan,Di Duga Surat Pernyataan Di Buat Dadakan

Dana Insentif Non PNS Pendamping PLKB Di Pertanyakan,Di Duga Surat Pernyataan Di Buat Dadakan

(788 Views) August 27, 2020 7:38 am | Published by | No comment

Sampang Suarajatim.new Salah satu program pemerintah yang sudah direncakan yakni kegiatan miniloka karya desa di kantor Dinas keluarga berencana pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak (DKBPPPA) kabupaten sampang. Anggaran kegiatan tersebut di alihkan sebagai tambahan honor insentif covid 19 bagi pendamping lapangan keluarga berencana (PLKB) Non PNS.

Tambahan honor insentif covid 19 tersebut jumlahnya variatif tergantung dari latar belakang pendidikannya masing masing, jika status pendidikannya tinggi maka tambahan honor insentifnya juga tinggi kecuali yang ber ijazah sekolah menengah atas (SMA).

Berdasarkan informasi yang diterima oleh awak media honor insentif covid 19 yang diterima oleh PLKB selama dua bulan ternyata disama ratakan tanpa melihat status pendidikan. Meski proses pencairannya melalui rekening masing – masing tetapi ada pesan agar kelebihan uang yang masuk dalam rekening dititipkan melalui koordinator masing – masing kecamatan dengan alasan untuk di masukkan ke kas forum.

“Bagi kami ini tidak adil, karena selama ini kami yang bekerja sebagai honor dapat gaji pas pasan dan setelah dapat honor tambahan covid 19 selama dua bulan gaji kami di kurangi” ujar nara sumber terpercaya

Sementara sekretaris DKBPPPA kabupaten Sampang Sutrisno membantah adanya pemotongan honor bagi PLKB tersebut. sebab semua honor melalui masing – masing rekening.

“Saya kira gak ada mas, karena pencairannya melalui rekening masing – masing. Jadi gak ada pemotongan sama sekali mas” Dalihnya selasa
(11/08/2020).

Namun ada pengakuan dari Irwanto Seketaris/ pengurus forum tersebut, memang ada pemotongan berdalih sudah ada kesepakatan antar anggota” memang betul, namun karena perjuangan kita perlu dana besar, jadi kita mau di samakan karena kita tidak mau dana tersebut di liat dari jenjang pendidikan, dan kita samakan semua,katanya.

Tapi kesepakatan kita hanya sebatas omongan, tidak tertulis, memang saya lupa tidak membuat secara tertulis dan itu kesalahan saya, Akunya pada pewarta. dan semua itu masuk di kas forum, Dalihnya

Perlu di ketahui info yang terhimpun awak media dana yang tersunat dengan dalih sebagai uang kas forum , jenjang Pendidikan SMA : tanpa di potong karena nilai nya paling kecil , Sarjana Muda ( D2/D3 ) : Rp 362.000 , Sarjana(S1) : Rp 738.000 , Sarjana (SII) : Rp 1.000.000 , pemotongan tersebut tidak dasar yang bisa di pertanggung jawabkan.

Setelah di ketahui oleh awak media Forum tersebut bergegas membuat surat pernyataan, yang tertulis. Info yang didapatkan dari sumber terpecaya.surat kesepakatan yang dibuat dadakan tertanggal pada saat pemotongan TGL 3 /08/20 namun perlu juga diketahui surat pernyataan tersebut di buat saat setelahnya awak media konfirmasi kemaren 26/08/20.tim/lee/red


Notice: Trying to access array offset on value of type bool in /home/u3281444/public_html/suarajatim.news/wp-content/themes/magazimple1.0dev/addthis.php on line 4
Categorised in:

No comment for Dana Insentif Non PNS Pendamping PLKB Di Pertanyakan,Di Duga Surat Pernyataan Di Buat Dadakan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *


Notice: Undefined variable: options in /home/u3281444/public_html/suarajatim.news/wp-content/themes/magazimple1.0dev/footer.php on line 17

Notice: Trying to access array offset on value of type null in /home/u3281444/public_html/suarajatim.news/wp-content/themes/magazimple1.0dev/footer.php on line 17